Selasa, 16 April 2013

remote dekstop


REMOTE DESKTOP antara Host PC dan Guest PC pada VMware
Remote desktop merupakan aplikasi bawaan windows yang kita bisa gunakan untuk remote komputer, dengan remote desktop ini kita bisa mengendalikan komputer target 100%, mulai dengan membuka semua aplikasi yang ada di komputer target sampai shutdown juga bisa kita lakukan. Jika kita ingin menggunakan remote desktop ini tidak langsung begitu saja, kita harus minta ijin terlebih dahulu kekomputer yang hendak kita ingin kendalikan. Di kampus saya sering menggunakan remote desktop ini untuk akses internet ganda dari dua atau lebih komputer, kebetulan karna di lab ada yang menggunakan jalur lan dan wirless dengan speed yang berbeda.
1.       Pastikan Guest PC terhubung degan adapter Host-only pada VMware


2.       Set IP address kedua komputer dengan cara klik start à control panel à network and internet à network and sharing center à pilih ethernet yang terhubung lalu isikan IP 192.168.0.1 untuk Host PC dan 192.168.0.2 untuk Guest PC dengan netmask 255.255.255.0


Setting IP pada Host PC


Setting IP pada guest PC
3.       Setting Guest PC agar bisa diremote dengan cara buka control panel à system and security à system à remote setting à pastikan pilih “allow remote connection to this computer”


4.       Buka program remote desktop pada Host PC dengan cara start à all program à accessories à remote desktop connection à masukan IP address Guest PC pada kolom yang tersedia lalu klik Connect




5.       Ini adalah tampilan remote desktop yang telah aktif



Tidak ada komentar:

Posting Komentar